Jumat, 07 Mei 2010

Karakteristik Anak dengan kebutuhan khusus(Tunarungu)

Tunarungu/anak yang mengalami gangguan pendengaran

1. Tidak mampu mendengar,
2. Terlambat perkembangan bahasa
3. Sering menggunakan isyarat dalam berkomunikasi
4. Kurang/tidak tanggap bila diajak bicara
5. Ucapan kata tidak jelas
6. Kualitas suara aneh/monoton,
7. Sering memiringkan kepala dalam usaha mendengar
8. Banyak perhatian terhadap getaran,
9. Keluar cairan ‘nanah’ dari kedua telinga

Nilai Standar : 6 (di luar a), maksudnya jika a terpenuhi, maka berikutnya tidak perlu dihiung.

sumber: http://jakartahomeschoolingmyblog.wordpress.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar